Apa benar kulit singkong bisa dimakan? Lalu bagaimana membuat makanan dari kulit singkong dan bagaimana cara mengolahnya? Hmmh, tenang semua pertanyaan itu akan terjawab dalam artikel ini.
Kulit singkong biasanya dibuang karena merupakan limbah. Namun di tangan beberapa orang, kulit singkong ini bisa dijadikan sebagai bahan makanan, baik itu dijadikan sayur atau keripik kulit singkong.